
Muhaka Online -- Sejak dibuka pendaftaran untuk pendataan siswa baru tahun ajaran 2016/2017, sudah 91 calon siswa yang mendaftar. Dan sebanyak 74 calon siswa didik yang telah diterima dan siap menempuh pendidikan terbaik di SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta.SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta merupakan salah satu sekolah unggulan Muhammadiyah Surakarta, sekolah islam yang memiliki pendidikan karakter berciri khusus. Yang memadukan...