
Inotzinet - Informasi yang didapat dari pesan berantai Whatsapp baru-baru ini tentang adanya Maklumat PP Muhammadiyah tentunya membuat beberapa orang bertanya-tanya apakah benar informasi tersebut. Pesan berantai tersebut berbunyi : Maklumat PP Muh nomor 01/MLM/I.0/E/2021 tentang penetapan Hasil Hisab Ramadan, Syawal, dan Zulhijah 1442 Hijriah.A. 1 Ramadan 1442 H jatuh pada hari Selasa Wage 13 April 2021.B. 1 Syawal 1442 H jatuh pada hari...