Tuesday, December 4, 2012

[Tulisan baru] KISI-KISI UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2012/2013

sdmuhammadiyah2solo menulis:"Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) merupakan lembaga mandiri, profesional, dan independen yang mengemban misi negara untuk mengembangkan, memantau pelaksanaan, dan mengevaluasi pelaksanaan standar nasional pendidikan, telah menetapkan standarisasi k"

Saturday, December 1, 2012

Cara Buat Blog Nofollow Menjadi Dofollow

Dari artikel sebelumnya pasti teman-teman ada yang bertanya bagaimana caranya membuat blog Nofollow menjadi Dofollow. berikut di bawah ini langkah-langkah yang dilakukan agar menjadikan blog anda menjadi Dofollow:

1. Login ke akun blogger anda.
2. Pergi ke tab rancangan, lalu pilih edit html.
3. Centang expand template widget, lalu cari kode berikut:

<a expr:href=’data:comment.authorUrl’ rel=’nofollow’><data:comment.author/></a>

4. Hapus kode yang berwarna merah di atas, sehingga kodenya akan menjadi seperti ini:

<a expr:href=’data:comment.authorUrl’><data:comment.author/></a>

5. Lalu cari kode berikut ini:

<a expr:href=’data:backlink.url’ rel=’nofollow’><data:backlink.title/></a>

6. Kemudian hapus kode yang berwarna merah di atas, sehingga kodenya akan menjadi seperti ini:

<a expr:href=’data:backlink.url’><data:backlink.title/></a>

7. Simpan template.

Sekarang Blog anda sudah menjadi Dofollow, tapi juga harus diingat tidak semua blog dofollow memiliki komentar banyak, terkecuali bagi mereka yang blognya bertraffic tinggi, rajin blogwalking saja, jadilah pengunjung setia maka anda pun akan memiliki pengunjung setia. Dan tidak mesti juga blog nofollow memiliki komentar sedikit, semua itu tergantung dari blogwalking tadi, kualitas artikel, dan traffic yang tinggi.

Arti Dofollow Dan Nofollow

Sebenarnya sudah lama dengar istilah Nofollow dan Dofollow. Kelebihan dan kekurangannya pun sudah banyak yang mengulas. Dan sekedar share saja siapa tahu masih ada blogger yang belum paham dengan istilah ini saya mencoba untuk share lewat blog saya ini.

Kita langsung saja.
Ada dua jenis web/blog. Nofollow dan Dofollow , Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan.

Pengertian Dofollow adalah 
Web atau blog yang jika kita memberikan komentar ke blog tersebut maka berarti kita menaruh link ke blog tersebut dan dihitung sebagai backlink oleh google.  

Pengertian Nofollow adalah 
Web atau blog yang jika kita memberikan komentar ke blog tersebut maka berarti kita tidak menaruh link ke blog tersebut dan tidak dihitung sebagai backlink oleh google. Namun tetap orang lain bisa berkunjung melalui link yang kita pasang melalui komentar.

Pada dasarnya setiap blog adalah nofollow, dan dapat menjadi dofollow jika yang punya menghendaki perubahan itu. Kedua jenis blog ini memiliki kelebihan dan kekurangan. 

Kelebihan Nofollow
  • Aman dari gangguan spammers yang mencari backlink asal-asalan.
  • Lebih diminati google dalam hal seo, dikarenakan mesin google lebih suka jenis ini.
  • Komentar dalam blog adalah murni karena kemanfaatan blog kita.
  • Lebih supel melakukan blokwalking untuk menjalin persahabatan dan bertukar link.
  • Lebih menantang untuk mencari kreatifitas posting, karena komentar yang masuk tergantung kwalitas postingan kita.
  • Pagerank yang kita dapat murni dan stabil. Tidak cepat naik atau cepat turun. Namun naik berlahan namun pasti.
Kekurangan Nofollow 
  • Tidak ada yang memberi komentar atau sedikit,
  • Pemilik blog harus aktif bertukaran link tentunya sangat repot bagi yang tidak memiliki waktu banyak untuk blogwalking.
  • Lebih rentan ditinggal pembaca untuk blog baru
Kelebihan Dofollow
  • Blog ini disukai pembacanya karena memberikan manfaat berupa backlink gratis.
  • Blog banyak masukan komentar kritik dan saran yang membangun.
  • Pemilik blog dianggap orang yang memiliki jiwa sosial.
  • Meningkatkan pageview blog.
  • Hubungan silaturahim juga semakin kuat. 
  • Dan kita yang sering dikunjungi.

Kekurangan Dofollow 
  • Banyak spammers yang memberi komentar seperti PTC scam atau bisnis scam yang berkunjung. Namun tidak masalah jika kita menghapusnya.
  • Terkadang karena terlalu banyak link, blog malah dibanned google. Dan alhasil diseo kan turun  

Mana yang paling baik? Ya itulah pilihan. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan.

Bagaimana cara mengetahi blog tersebut dofollow atau nofollow? 
Biasanya pemilik blog akan memasang tulisan yang isinya blog ini dofollow 

[Tulisan baru] Berlari Bisa Jadi Berbahaya Bagi Jantung

sdmuhammadiyah2solo menulis:"[caption id="attachment_2386" align="alignleft" width="451"] atlet yang kelelahan hingga tak sadarkan diri sehabis berlari[/caption] Berlari, lama dianggap sebagai hobi yang sehat, sebenarnya bisa berbahaya bagi beberapa orang. Setidaknya itulah pendap"